Holly Hammy – Pakan Hamster Komplit
Produk ini memiliki pencampuran dari bahan 11 bahan nabati alami biji-bijian yang disukai oleh hamster. Selain itu terdapat penambahan 1 bahan hewani sebagai sumber asam amino lengkap bagi hamster. Nutrisi yang terkandung dalam Holly Hammy telah dilengkapi oleh sumber nabati dan hewani sehingga kesehatan hamster dapat terjaga dengan baik.
Kandungan Nutrisi:
Protein : 18%
Lemak : 7,75%
Serat : 10,2%
Kadar Air: 12%
Berat Netto: 400 gram
Reviews
There are no reviews yet.